1. Articles
  2. PETUNJUK RASULULLAH ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) Dalam Ibadah, Muamalah dan Akhlaknya ...
  3. c. Petunjuk Rasulullah  dalam hal mengusap khuf

c. Petunjuk Rasulullah  dalam hal mengusap khuf

Article translated to : العربية 中文

 

 

c. petunjuk rasulullah r dalam hal mengusap khuf[1]
 
1. dalam riwayat yang shahih dikatakan bahwa beliau mengusap khuf baik di saat bepergian maupun muqim, dan beliau menetapkan masa (mengusap) bagi muqim sehari semalam, dan bagi musafir tiga hari tiga malam.
 
2. beliau mengusap bagian luar khuf, dan mengusap dua kaos kaki, dan mengusap surban (tutup kepala) saja bersama ubun-ubun.
 
3. dan beliau tidak pernah memaksakan diri melawan kondisi kedua kakinya, akan tetapi jika sedang memakai khuf beliau mengusap saja, dan jika tidak maka beliau membasuh kakinya.
 
---------------------------
 
[1] zadul ma’ad (1/192)
Previous article Next article
Website Muhammad Rasulullah saw.It's a beautiful day